PENASULTRA.COM, KONAWE SELATAN – Bupati Konawe Selatan (Konsel), H Surunuddin Dangga resmi melantik dan mengambil sumpah sebanyak 40 pejabat eselon III, Selasa 1 Oktober 2019.
Dalam surat keputusan (SK) Bupati Konsel Nomor 820/526/2019, 42 nama yang dilantik dalam jabatan baru adalah sebagai berikut:
- Gunawan Syah, S.Sos, Kabag Humas Setda
- Abd Kayom, SE Kabag Humas dan Protokol Sekretariat DPRD
- Abd Djalil Bunggu,S.Sos., M.Kes Sekdis Nakertrans
- Jaya Purnama Aris,S.Si Sekdis pemuda olah raga
- H.Johansyah Rifai, ST.,M.Si Sekdis babpeda
- H.Saribana, S. Sos Sekdis Badan pendapatan daerah
- Hasbi, SH Kabag Kerjasama
- Murla Kabid UMKM Dinas Koperasi – UMKM
- Drs. Ma’ruf Tosepu, M.Si Kabag Pembagunan setda
- Ilham, S.Pi Kabag Pengadaan Barang & Jasa
- Irsan Halim Mangidi, S.TP.,M.Si Kabag Pemerintahan
- Hajar Gunawan,SE.,M.Si Kabag Administrasi Umum dan Keuangan Sekretariat DPRD
- Asrudin, AM. ST., M.PW Sekdis PTSP
- Armunanto, AP Sekdis Satpol PP dan Damkar
- Musran, S.STP., M.Si Sekdis Kelautan dan Perikanan
- Drs. Joharmey Sekdis pariwisata
- Agus Sujatmiko, Irwil IV Inspektorat
- Suparjan, SH Kabid Perencanaan PTSP
- Astrid Yani Kadir,SE Kabid Perekonomian dan SDA Bappeda
- Amiruddin, ST Kabid Komunikasi dan Informatika Dinas Kominfo
- Hasyim Amir, S.Pd Kabid Pemadam Dinas Satpol PP & Damkar
- Halilintar Kabid Bina Idiologi Badan Kesbang
- Kari, SE, M. Si Kabid Pengembangan Kawasan Dinas Nakertrans
- Hasnadi Miharja, ST Kabid Persandian Diskominfo
- Nurtin,SE Kabid Pengendalian Penduduk Dinas Pengendalian Penduduk & KB
- Hj. Juniati Kabid KB Dinas Pengendalian Penduduk & KB
- Taslim T, SE Kabid Sosial dan Pemerintahan Balitbang
- Samirin, Kabid Pembukuan Dispenda
- Anhar Laege Kabid Dinas Perpustakaan Arsip Daerah
- Asmaina,SP Kabid Konsumsi dan Keamanan Pangan Dinas Ketapang
- Rasul simpatik, S.STP Kabid Perlindungan Masy Satpol PP dan Damkar
- H.Sajaruddin, SP Kabid Kelembagaan Koperasi Diskop dan UMKM
- Siti Suminar Kabid Rehabilitasi Sosial Dinas Sosial
- Jufri Kabid Sarana & Prasarana Dinas Peternakan & Keswan
- Nurwan, S. Sos.,MPW, Sekcam Tinanggea
- Agus Heri Susanto, ST, Sekdis Basala
- Asbul, S.Sos Sekcam Benua
- I Dewa Putu Astawan,S.Sos Sekcam Mowila
- Jamil, STP Sekcam Andoolo
- Abd Haris, S.Sos Sekcam laeya
Surunuddin menjelaskan, pelantikan dilakukan sebagai bentuk penyegaran dan mengisi jabatan kosong dalam rangka meningkatkan kinerja Pemda berbasis teknologi.
“Setelah ini masih ada pelantikan tahap berikutnya lagi dalam rangka peningkatan dan pelayanan pemerintah menuju Desa Maju Konsel Hebat yang berbasis teknologi,” tuturnya.(b)
Penulis: S. Hadi
Editor: Faisal